Alejandro Garnacho dilaporkan telah kembali berlatih di Manchester United.
7LiveSports – Alejandro Garnacho dilaporkan telah kembali berlatih di Manchester United.
Pemain sayap berusia 18 tahun itu tidak tampil untuk United sejak mengalami cedera saat bermain imbang 0-0 dengan Southampton pada 12 Maret.v
Senin lalu dia meningkatkan pemulihannya dengan melakukan latihan.
Ada keyakinan dia akan kembali beraksi untuk United sebelum akhir musim.
Dan dia terlihat di Cheshire berjalan tanpa bantuan kruk.