7LiveSports – Barcelona konfirmasi jika pertandingan berikutnya melawan Espanyol hari Sabtu depan akan dijalain tanpa Andres Iniesta.
Andres Iniesta diragukan bisa mengikuti pertandingan Liga yang berikutnya setelah tidak terlihat pada sesi latihan hari Jumat. Dan dia sepertinya tidak bisa sehat dan bugar kembali tepat waktu.
Rafinha, Aleix Vidal dan Jeremy Mathieu juga cedera. Termasuk pemain berusia 19 tahun Carles Alena.
Diantara kabar buruk ini, ada kabar baik di baliknya. Neymar kembali bermain setelah didenda pelarangan bertanding selama 3 laga.
Iniesta baru saja memulai 10 pertandingan Liga, bersama dengan Andre Gomez dan Denis Suarez bergantian mengisi posisinya.
Barcelona saat ini memimpin tabel Liga sejak memenangkan pertemuannya dengan Real Madrid.